Keberangkatan dari Stasiun Gambir adalah KA Gajayana kelas eksekutif. Sedangkan dari Stasiun Pasar Senen ada KA Kutojaya Utara, Fajar Utama YK, Sawunggali, Jayakarta Premium, Sawunggalih.
Baca Biaya Snorkerling Gili Ketapang Terbaru
Silakan naik kereta api dari Jakarta tujuan Karanganyar dengan waktu tempuh 6-7 jam perjalanan darat.
Harga Tiket KA Ekonomi, Bisnsi, Eksekutif Jakarta Karanganyar
Gajayana kelas eksekutif harga tiket 350.000-430.000.
Kutojaya Utara kelas ekonomi, harga tiket 110.000.
Fajar Utama YK kelas eksekutif, harga tiket 215.000-350.000
Sawunggalih kelas bisnis, harga tiket 180.000-220.000.
Jayakarta Premium kelas ekonomi, harga tiket 185.000-240.000
Sawunggalih kelas bisnis harga tiket 180.000-220.000, kelas eksekutif harga tiket 240.000-300.000.
Silakan pesan tiket H-90 sebelum keberangkatan, nanti untuk cetak tiketng di mesin boarding maksimal 5 menit sebelum kereta berangkat.