Inilah Harga Tiket KA Ekonomi Per 1 Juli 2022

Berikut ini kami sampaikan Harga Tiket Kereta Api Ekonomi per 1 Juli 2022 yang sudah mengalami turun harga karena dana subsidi disepakati antara dirjen perkeretaapian dan direksi PT KAI. Kabar baik bagi para calon pengguna kereta api yang masih mengandalkan kereta api sebagai sarana angkutan umum. Bulan Juli 2022 tiket kereta api ekonomi jarak jauh kembali di subsidi oleh pemerintah sehingga harga tiketnya turun.

Inilah Harga Tiket KA Ekonomi Per 1 Maret 2015

Kereta api apa saja yang mendapat subisidi pada Juli 2021? Inilah harga tiket kereta api ekonomi per 1 Juli 2021 :


NAMA KERETA API TUJUAN HARGA TIKET
Gaya Baru Malam Selatan Jakarta Yogyakarta Surabaya 300.000
Logawa Purwokerto Jember 150.000
Sritanjung Yogyakarta Banyuwangi 94.000
Pasundan Bandung Surabaya 170.000
Kertajaya Jakarta Semarang Surabaya 250.000
Mataramaja Jakarta Malang 150.000
Tawang Alun Malang Banyuwangi 62.000
Bengawan Jakarta Yogyakarta Solo 74.000
Progo Jakarta Yogyakarta 150.000
Kutojaya Utara Jakarta Kutoarjo 220.000
Kahuripan Bandung Kediri 84.000
Brantas Jakarta Semarang Kediri 150.000
Tawang Jaya Jakarta Tegal Semarang 140.000
Tegal Ekspres Jakarta Tegal 49.000
Maharani Surabaya Bojonegoro Semarang 49.000
Kutojaya Selatan Bandung Kuotarjo 62.000
Serayu Jakarta Bandung Purwokerto 67.000
Tegal Ekspres Jakarta Tegal 49.000
Rajabasa Kertapati Tanjung Karang 33.000
Buser/Bukit Serelo Kertapati Lubuklinggau 33.000
Putri Deli Tanjung Balai Medan 28.000
Siantar Ekspres Medan Siantar 23.000
Probowangi Surabaya Banyuwangi 56.000
Probowangi Surabaya Probolinggo 28.000



Demikian informasi harga tiket kereta api ekonomi per 1 Juli 2022 dengan turunnya subsidi kereta api ekonomi berlaku mulai 1 Juli 2022. Inilah Harga tiket kereta api ekonomi per 1 Juli 2022 untuk anda semua calon pengguna kereta api.

Artikel Terkait