Jadwal dan Harga Tiket Kereta Commuter Line Surabaya Lamongan Sampai Babat 2023

Ini dia Jadwal dan Harga Tiket Kereta Commuter Line Surabaya Lamongan Sampai Babat 2023. Kereta Api Komuter Sulam Surabaya Lamongan dikelola oleh PT KCI dan rutenya di perpanjang sampai dengan Stasiun Babat. Keuntungan tersendiri bagi warga Babat dan sekitarnya karena ada kereta api jurusan Babat ke Surabaya. Dulunya ada KRD Babat maupun KRD Bojonegoro. Gapeka 1 Juni 2023 ini melebur dua kereta yakni KRD Bojonegoro dengan KA Komuter Sulam menjadi Kereta Api Commuter Line Arjonegoro. 

Rute perjalanan KA Commuter Line Arjonegoro adalah Sidoarjo, Gedangan, Waru, Wonokromo, Surabaya Gubeng, Surabaya Pasarturi, Tandes, Kandangan, Benowo, Cerme, Duduk, Lamongan, Pucuk, Babat, Bowerno, Sumberrejo, Kapas, Bojonegoro.

Ada total 3 kali perjalanan KA Komuter Surabaya Lamongan sampai Babat. Jadwal KA Komuter Surabaya Lamongan diantaranya 03.05, 09.55, 17.55.

Harga tiket KA Arjonegoro Komuter Surabaya Lamongan adalah Rp 5.000. Tiket bisa dipesan di KAI Acces mulai H-7. Mudah sekali membeli tiket di KAI Acces sob, cukup tentukan stasiun awal dan stasiun tujuan, maka muncul pilihan jadwal dan harga tiket kereta api. Berikut ini Jadwal KA Komuter Sulam selengkapnya.

KA Komuter Sulam


Jadwal Kereta Api Commuter Line Arjonegoro

Rute Pasar Turi- Babat KA 501

Stasiun Datang Berangkat
Surabaya Pasar Turi - 03.05
Tandes 03.13 03.15
Kandangan 03.20 03.22
Benowo 03.30 03.32
Cerme 03.40 03.42
Duduk Sampeyan 03.52 03.54
Lamongan 04.07 04.09
Pucuk 04.25 04.27
Babat 04.40 -

Dari Babat ke Surabaya Pasarturi KA 502

Stasiun Datang Berangkat
Babat - 05.05
Pucuk 05.18 05.20
Lamongan 05.37 05.40
Duduk 05.52 05.54
Cerme 06.05 06.07
Benowo 06.14 06.16
Kandangan 06.23 06.38
Tandes 06.45 06.47
Surabaya Pasar Turi 06.55 -

Rute Pasarturi - Gubeng - Sidoarjo KA 503

Stasiun Datang Berangkat
Surabaya Pasarturi - 07.02
Surabaya Gubeng 07.16 07.21
Wonokromo 07.28 07.30
Waru 07.37 07.43
Gedangan 07.49 07.51
Sidoarjo 08.00 -

Rute Sidoarjo - Surabaya Gubeng, Pasar Turi-Bojonegoro KA 504/505

Stasiun Datang Berangkat
Sidoarjo - 08.45
Gedangan 08.55 08.57
Waru 09.03 09.10
Wonokromo 09.18 09.20
Surabaya Gubeng 09.27 09.30
Surabaya Pasar Turi 09.43 09.55
Tandes 10.03 10.05
Kandangan 10.11 10.13
Benowo 10.20 10.22
Cerme 10.29 10.31
Duduk Sampeyan 10.41 10.43
Lamongan 10.56 10.58
Pucuk 11.15 11.34
Babat 11.46 11.48
Bowerno 11.58 12.00
Sumber Rejo 12.12 12.14
Kapas 12.24 12.26
Bojonegoro 12.35 -

 

Dari Bojonegoro ke Surabaya lanjut Sidoarjo KA 506/507

Stasiun Datang Berangkat
Bojonegoro - 12.55
Kapas 13.04 13.06
Sumberejo 13.15 13.17
Bowerno 13.30 13.32
Babat 13.42 13.44
Pucuk 13.56 13.58
Lamongan 14.15 14.17
Duduk 14.29 14.31
Cerme 14.41 14.43
Benowo 14.50 14.52
Kandangan 14.59 15.13
Tandes 15.19 15.21
Surabaya Pasar Turi 15.29 15.35
Surabaya Gubeng 15.48 15.51
Wonokromo 15.57 15.59
Waru 16.06 16.08
Gedangan 16.14 16.20
Sidoarjo 16.29 -

Rute Sidoarjo - Surabaya Pasarturi KA 508

Stasiun Datang Berangkat
Sidoarjo - 16.45
Gedangan 16.54 16.56
Waru 17.02 17.09
Wonokromo 17.16 17.18
Surabaya Gubeng 17.24 17.30
Surabaya Pasarturi 17.45 -

Rute Pasarturi- Babat KA 509

Stasiun Datang Berangkat
Surabaya Pasar Turi - 17.55
Tandes 18.03 18.05
Kandangan 18.10 18.24
Benowo 18.31 18.33
Cerme 18.40 18.42
Duduk Sampeyan 18.53 18.55
Lamongan 19.08 19.10
Pucuk 19.27 19.29
Babat 19.42 -

Dari Babat ke Surabaya Pasarturi KA 510

Stasiun Datang Berangkat
Babat - 20.05
Pucuk 20.18 20.20
Lamongan 20.37 20.40
Duduk 20.52 20.54
Cerme 21.04 21.06
Benowo 21.13 21.15
Kandangan 21.22 21.55
Tandes 21.30 21.32
Surabaya Pasar Turi 21.40 -

Dengan adanya 3 kali jadwal keberangkatan kereta api Komuter Surabaya Lamongan sampai dengan Stasiun Babat, maka pilihan warga untuk bepergian ke Surabaya dengan kereta api cukup banyak. Demikian Jadwal dan Harga Tiket Kereta Commuter Line Surabaya Lamongan semoga berkenan.

Artikel Terkait